Speedometer Motor Kalian Sering Macet? Awas, Bisa Jadi Ini Penyebabnya

JABARNEWS | BANDUNG – Speedometer motor macet memang tidak secara langsung akan mempengaruhi terhadap kemampuan motor. Sehingga banyak yang mengabaikan masalah kerusakan pada alat ukur kecepatan tersebut.

Kerusakan pada speedometer tidak akan berdampak besar bagi performa motor ketika melaju di jalanan. Namun, speedometer juga memiliki peran penting untuk memberikan informasi mengenai kecepatan kepada pengendaranya.

Berikut beberapa penyebab speedometer motor rusak:

Baca Juga: Ternyata, Tiga Jenis Burung Kecil Ini Cocok Untuk Diternak

Baca Juga:  Antisipasi Gelombang Tiga Covid-19, Begini Langkah Dinkes Jabar

Baca Juga: Cara Memilih Model Sekat Tembok Ruangan Tamu

Pertama. Cek Kabel Speedometer – Untuk mengatasi kerusakan speedometer motor, hal yang pertama harus kamu perhatikan adalah mengecek bagian kabelnya.

Baca Juga: HRA: Hidroponik Jadi Solusi Pertanian di Tengah Keterbatasan Lahan

Baca Juga: Duh, Seorang Pelajar Tewas Tenggelam di Curug Panganten Ciamis

Coba cek dengan teliti bagian kabel speedometer sepeda motor kamu. Cara ini untuk mengetahui apakah tidak berfungsinya itu karena ada kabel yang putus, tertekuk, tertarik, mengalami goresan, atau terselip.

Baca Juga:  Hadirilah Doa Bersama 171717 Di Alun-Alun Purwakarta

Kedua. Periksa Speedometer – Jika kamu tidak menemukan adanya kerusakan di bagian kabel, dalam mengatasi speedometer sepeda motor macet ini kamu juga bisa mengatasinya dengan cara memeriksa speedometer terlebih dahulu.

Karena besar kemungkinan bagian tersebut yang perlu kamu cek. Terlebih sekarang ini ada beberapa jenis alat pengukur kecepatan yang digunakan sepeda motor.

Baca Juga:  [INFOGRAFIS] Kita Bersama Tekan Tingkat Fatalitas Covid-19

Baca Juga: Pengrajin Pandai Besi Di Desa Cilangkap Tasikmalaya Yang Ada Sejak Zaman Belanda

Baca Juga: Cara Memilih Model Sekat Tembok Ruangan Tamu

Ketiga. Penyebab lain speedometer – sepeda motor macet bisa juga akibat pengendaranya sering melewati jalanan yang berlubang dengan kecepatan tinggi. Akibatnya guncangan akan mempengaruhi speedometer.

Selain itu, timbulnya masalah karat dalam speedometer motor juga bisa menjadi faktor penyebab komponen tersebut menjadi tidak berfungsi secara normal. ***