Tanaman Aglonema Merah yang Populer, Ini Jenisnya

JABARNEWS | BANDUNG – Aglonema menjadi jenis tanaman yang kerap diburu para pecinta hobi yang satu ini. Jenis aglonema sendiri ada banyak, tapi rangkaian aglonema merah dengan beragam jenisnya yang cantik adalah yang paling banyak dicari.

Kalau kamu termasuk “orang baru” atau pemula yang melakoni hobi berkebun, mungkin kamu agak bingung dengan beragam jenis pilihan aglonema merah untuk melengkapi kebun atau teras rumah.

JabarNews.com melansir dari banyak sumber berikut beberapa jenis aglonema merah yang populer yakni:

Baca Juga: Yuk Simak! Tips Tampil Flawless Saat Pandemi Covid-19

Baca Juga:  Tegas, Wali Kota Depok Minta Parpol Tertibkan Baliho hingga Bendera

Baca Juga: Sebanyak 59 Jiwa Warga Lokal Paser Resmi jadi Transmigran di SP Keladen

Pertama. Aglonema Merah Suksom Jaipong – Kamu dijamin akan tergila-gila melihat jenis aglonema merah yang satu ini. Siapa sih yang nggak dibuat terpesona melihat seluruh permukaan daun yang berwarna merah terang?

Baca Juga: Saat Tidur Sebaiknya Pakai Celana Dalam Atau Tidak? Ini Kata dr. Clarin Hayes

Baca Juga: Musim Hujan: Secangkir Teh Bisa Jadi Solusi Bagi Kesehatan, Kata Peneliti Asal Purwakarta

Kehadiran warna merah yang hampir menutupi seluruh permukaan daun ini karena aglonema suksom jaipong memiliki klorofil atau zat hijau daun yang sangat sedikit.

Baca Juga:  Ingat! Pelanggar Prokes di Garut Akan Kembali Disanksi

Kedua. Aglonema Merah Lipstik – Berkebalikan dengan aglonema merah jenis suksom, warna merah pada aglonema jenis lipstik atau aglonema siam aurora ini justru terletak di bagian pinggir.

Warna merah merata bagaikan bingkai atau pulasan perona yang mewarnai bibir. Karena alasan inilah, jenis aglonema merah ini lebih terkenal dengan sebutan aglonema lipstik.

Baca Juga: Satgas Covid-19 Apresiasi Vaksinasi Drive Thru Presisi Polres Purwakarta

Baca Juga: Masalah Kereta Cepat Bandung Jakarta, DPR RI Diminta Mengeluarkan Hak Interpelasi

Baca Juga:  Tahlil untuk Eril Bergema di Depan Ka'bah, Ridwan Kamil: Saya Terharu

Ketiga. Aglonema Merah Pride of Sumatra – Jenis aglonema merah lainnya yang ramai diburu untuk dijadikan hiasan atau dekorasi hunian adalah pride of Sumatra. aglonema merah ini memiliki bentuk daun yang pipih memanjang.

Baca Juga: Lewat SE Ini, PTMT di Kota Depok Bisa dengan Kapasitas 50 Persen

Warna merah marun yang seperti bayang-bayang menghiasi hampir seluruh bagian daun aglonema pride of Sumatra. Namun, warna daun hijau juga tetap ada. ***