Ragam

Waspada, Kolesterol Bisa Mengancam Anak Muda

×

Waspada, Kolesterol Bisa Mengancam Anak Muda

Sebarkan artikel ini
Kolesterol tinggi bisa mengancam anak muda. (foto: istimewa)
Kolesterol tinggi bisa mengancam anak muda. (foto: istimewa)

Lalu, kendati masih berusia muda, kenapa bisa terkena kolesterol tinggi?

Ada banyak hal yang bisa membuat anak muda terkena kolesterol tinggi. Melansir WebMd, kolesterol tinggi pada anak muda biasanya berkaitan erat dengan gaya hidup tidak sehat yang dijalani.

Baca Juga:  Pelatih Persib: Latihan Perdana Usai Libur, Semua Pemian Senang

Berikut ini hal-hal yang membuat anak muda bisa terkena kolesterol tinggi;

  1. Kebiasaan makan yang tidak sehat

Makanan tidak sehat memang enak disantap. Apalagi makanan cepat saji, anak-anak dan remaja sangat menyukai jenis makanan ini. Mulai dari minuman boba, kopi kekinian, kentang goreng, dan berbagai camilan tidak sehat lainnya.

  1. Tidak berolahraga secara teratur
Baca Juga:  Berdasarkan Ramalan Zodiak Kesehatan 2 Juli 2022, pemilik rasi bintang Cancer dan Leo

Konsumsi makanan dan minuman tidak sehat serta tidak diimbangi dengan olahraga teratur sangat berbahaya untuk tubuh. Ini juga bisa meningkatkan kadar kolesterol dalam darah.

Baca Juga:  Ramalan Zodiak Libra, Temukan Kekuatan Transformasi Dalam Diri Anda dan Bangkitlah Dari Patah Hati
Pages ( 2 of 3 ): 1 2 3

Tinggalkan Balasan