Video

VIDEO: Ratusan Kader Partai Demokrat di Purwakarta Mundur secara Massal

×

VIDEO: Ratusan Kader Partai Demokrat di Purwakarta Mundur secara Massal

Sebarkan artikel ini

JABARNEWS │ PURWAKARTA – Ratusan kader dari Dewan Pengurus Cabang atau DPC, DPAC, Ranting hingga Anak Ranting Partai Demokrat Kabupaten Purwakarta mengundurkan diri secara massal.

Baca Juga:  Kabar Terbaru Mantan Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika, Sudah Menikah Lagi?

Mereka menanggalkan almamater partai hingga mengembalikan berkas kepengurusan ke Ketua DPC Partai Demokrat Purwakarta.

Ketua Srikandi yang juga Wakil Sekretaris DPC Partai Demokrat Kabupaten Purwakarta, Rini Meilani menyatakan mundur di hadapan awak media. ia menanggalkan baju hingga membuat surat pernyataan pengunduran diri.

Baca Juga:  Percepat Vaksinasi, AKBP Suhardi Hery Haryanto Blusukan ke Ujung Purwakarta

Selengkapnya mengenai pengunduran diri ratusan kader dan pengurus Partai Demokrat di Purwakarta ini bisa disimak melalui video JMN Channel ini. (red)

Baca Juga:  Gegara Bawa Kabur uang DD, Kaur Keuangan Desa Cirende diringkus Satreskrim Polres Purwakarta