Daerah

Jokotri: Semoga Pariwisata Purwakarta Terus Berkembang

×

Jokotri: Semoga Pariwisata Purwakarta Terus Berkembang

Sebarkan artikel ini

JABARNEWS | PURWAKARTA – Calon Legislatif Provinsi Jawa Barat, Joko Trio Suroso memuji kemajuan Purwakarta di sektor pariwisata.

Menurut Jokotri, sapaan Joko Trio Suroso, dalam dua tahun ini, pariwisata Purwakarta mengalami lompatan besar dengan menempati peringkat ketiga terbaik di Jawa Barat.

Baca Juga:  Arus Lalu Lintas Nataru di Tebing Tinggi Lancar, Sat Lantas Berlakukan Sistem One Way

“Sektor pariwisata di Kabupaten Purwakarta mengalami lompatan prestasi yang cukup jauh sejak dua tahun terakhir. Ini membuat pariwisata Purwakarta menempati peringkat ketiga terbesar di Jawa Barat,” ujarnya dalam suatu kesempatan berbincang dgan jabarnews, Senin (5/11).

Baca Juga:  Dinas KPP Jabar Bersama Pjs Bupati Cianjur Salurkan Bantuan Untuk Koban Banjir

Jokotri merinci sejumlah lokasi wisata di Purwakarta yang cukup digemarinya yakni Gunung Parang, Jatiluhur, Wisata Keramik plered, Curug Cipurut, dan masih banyak lagi.

Baca Juga:  Pesawat Belum Bisa Mendarat Di Palu, Ini Penyebabnya

“Semoga pariwisata Purwakarta dapat terus berkembang dan memberikan manfaat yang positif bagi masyarakat Purwakarta,” harap Calon Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat dari PDI Perjuangan ini. [jar]

Jabarnews | Berita Jawa Barat

Tinggalkan Balasan