Miris! Perbaungan Serdang Bedagai Tak Laksanakan MTQH Tingkat Karena Keterbatasan Anggaran

MTQH
Bupati Serdang Bedagai, Darma Wijaya menyerahkan piala bergilir MTQH ke 18.(Foto: Ahmad/JabarNews).

JABARNEWS | SERDANG BEDAGAI – Akibat keterbatasan anggaran yang ada, Kecamatan Perbaungan, Kabupaten Serdang Bedagai, Sumatra Utara terpaksa tidak melaksanakan Musabaqah Tilawatil Quran dan Hadist (MTQH) tingkat kecamatan.

Baca Juga:  Jerman Keok, Lionel Messi Cs Bakal Juarai Piala Dunia 2018?

Camat Perbaungan, Fahmi mengakui, pihaknya tidak melaksanakan MTQH tingkat Kecamatan untuk seleksi para qori-qoriah yang akan mengikuti MTQH ke 19 tingkat Kabupaten disebabkan tidak adanya anggaran.

Baca Juga:  Ribuan Rumah di Serdang Bedagai Terendam Banjir, Ketinggian Air hingga 1 Meter

“Tidak ada anggaran, jadi MTQH tingkat Kecamatan tidak dilaksanakan,” ujarnya.

Seorang warga, Anto menyesalkan Kecamatan Perbaungan tidak melaksanakan MTQH tingkat Kecamatan disebabkan tidak adanya anggaran.

Baca Juga:  Ragam Jenis Bahan Triplek Sebagai Material Bangunan Yang Banyak Diminati

Sedangkan untuk mengikuti MTQH tingkat Kabupaten, Kecamatan harus melakukan seleksi qori-qoriah yang akan diikutkan sebagai peserta MTQH tingkat Kabupaten.