Nasional

Polisi Putuskan One Way Diperpanjang Sampai Selasa Malam, Ini Tujuanya

×

Polisi Putuskan One Way Diperpanjang Sampai Selasa Malam, Ini Tujuanya

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi one way di jalan tol. (Foto: freepik)

JABARNEWS | BANDUNG – Polisi memutuskan untuk memperpanjang rekayasa lalu lintas one way di ruas jalan tol hingga malam ini, Selasa (25/4/2023).

One way ini dilakukan dari KM 414 Gerbang Tol Kalikangkung sampai KM 72 Gerbang Tol Cikampek Utama. Tujuannya untuk mengantisipasi kepadatan saat arus balik Lebaran 2023.

Baca Juga:  Nusron Wahid Sebut Manuver Politik akan Terjadi Setelah Prabowo-Gibran Diumumkan Jadi Pemenang Pilpres 2024

“Sistem one way dari KM 414 Gerbang Tol Kalikangkung sampai dengan KM 72 Tol Jakarta-Cikampek diperpanjang hingga Selasa 25 April 2023 pukul 24.00 WIB,” kata Kabagops Korlantas Polri, Kombes Pol Eddy Djunaedi.

Baca Juga:  Rekayasa Lalin Disiapkan Polisi di Tol Japek Antisipasi Lonjakan Kendaraan Libur Panjang Idul Adha 2023

Eddy mengatakan, pelaksanaan skema satu arah atau one way nantinya juga bersifat situasional dengan kondisi di lapangan dan juga diskresi kepolisian.

Baca Juga:  Roadshow, Ochund’JD Ajak Member Brotherhood Perkuat Marwah Persaudaraan

“Pelaksanaan one way bersifat situasional sesuai dengan diskresi kepolisian,” katanya melansir dari PMJNews.com.

Pages ( 1 of 2 ): 1 2