Daerah

Biskita Kembali Melaju di Kota Bogor Mulai 8 April 2025, Ini Rute dan Tarifnya

×

Biskita Kembali Melaju di Kota Bogor Mulai 8 April 2025, Ini Rute dan Tarifnya

Sebarkan artikel ini
Biskita Trans Pakuan Bogor
Aramada Biskita Trans Pakuan sudah beroperasi dan bisa digunakan masyarakat .(foto: istimewa)

Tarif tetap dibanderol Rp 4.000 per perjalanan, sesuai skema subsidi. Selain pembayaran tunai dan kartu, kini penumpang juga dapat membayar menggunakan metode QRIS.

Baca Juga:  Bakar Sampah Sembarangan Bisa Kena Denda Rp10 Juta

Layanan akan beroperasi setiap hari mulai pukul 05.00 WIB hingga 21.00 WIB, melayani dua koridor utama.

Sementara itu, pengoperasian Biskita di Koridor V dan VI masih dalam tahap evaluasi. Kedua jalur ini akan berstatus non-subsidi, sehingga diperlukan penyesuaian kebijakan tarif melalui Surat Keputusan Wali Kota.

Baca Juga:  Wah! Akibat Mabuk Seorang Pemuda Tercebur dan Tenggelam ke Sungai Citanduy Kota Banjar

Dedie menegaskan, meskipun tidak disubsidi, tarif tetap harus mempertimbangkan kemampuan masyarakat.

Pages ( 2 of 3 ): 1 2 3