DaerahSekolah Juara

Buka PMB Gelombang I, Unisba Siap Fasilitasi Mahasiswa Dapat Beasiswa, Ini Syaratnya

×

Buka PMB Gelombang I, Unisba Siap Fasilitasi Mahasiswa Dapat Beasiswa, Ini Syaratnya

Sebarkan artikel ini
Kampus Universitas Islam Bandung (Unisba) di Jalan Tamansari No 1, Kota Bandung. (Foto: Dok. JabarNews).
Buka PMB Gelombang I, Unisba Siap Fasilitasi Mahasiswa Dapat Beasiswa. (Foto: Rian/JabarNews).

Selain itu, kita lihat juga apakah mahasiswa yang bersangkutan punya Kartu Indonesia Pintar atau tidak. Satu lagi, bisa dilihat juga dari prestasi mahasiswa yang bersangkutan,” tambahnya.

Sementara itu, Rektor Unisba, Prof. Dr. Edi Setiadi, S.H., M.H menyampaikan bahwa Unisba siap memberikan fasilitas pembelajaran dan berbagai kesempatan megembangkan minat dan bakat mahasiswanya.

Baca Juga:  Pabrik Rumahan Kerupuk Kulit di Garut Terbakar, Kerugian Capai Rp150 Juta

“Oleh karena itu, Unisba menyediakan fasilitas yang sesuai keinginan adik-adik. Insyaa Allah Unisba akan memfasilitasi,” ucap Prof. Edi.

Dia mengungkapkan, kampus itu bukan sarana untuk belajar saja, tetapi di dalamnya ada belajar hikmah, keteladan, berkerjasama, dan kepemimpinan.

Baca Juga:  Kunjungan Ono Surono Bersama Rombongan Preman Pensiun di Situ Ciburuy Disambut Antusias Warga

“Apapun minat aik-adik, Insyaa Allah Unisba akan mensuport, memfasilitasi, dan mendorong agar semua bakat dan minat bisa tersalurkan dengan baik,” tandasnya.

Baca Juga:  Pandangan Fraksi Gerindra, Apresiasi Pajak Daerah dan Restribusi Daerah dalam. Raperda 2023
Pages ( 3 of 4 ): 12 3 4

Tinggalkan Balasan