Daerah

Dear Penghobi Jalan-jalan, Gubernur Jabar Ridwan Kamil Buka Lowongan Ini

×

Dear Penghobi Jalan-jalan, Gubernur Jabar Ridwan Kamil Buka Lowongan Ini

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil. (Foto: Dodi/Jabarnews).

JABARNEWS | BANDUNG – Kabar baik bagi kaum penghobi jalan-jalan yang biasa menjelajah objek wisata, Gubernur Jabar Ridwan Kamil kini membuka kesempatan untuk mendaftar sebagai Duta Wisata Jawa Barat.

Baca Juga:  Dedi Mulyadi : Nonton Bareng Film G 30S/PKI Pesan ‘Cool’ Bagi Indonesia 

Informasi tersebut disampaikan Ridwan Kamil melalui media sosial Twitternya @ridwankamil.

“Kreatif? suka jalan-jalan? yuk daftar jadi duta wisata Jawa Barat bersama #smilingwestjava.” tulis Ridwan Kamil, 8 Maret 2022.

Baca Juga:  Yamaha Motor Parts Mfg Buka Loker Untuk 50 Orang, Gajinya Diatas 4 Juta

Orang nomor satu di Jawa Barat tersebut berharap agar kesempatan tersebut dapat dimanfaatkan dengan baik, karena dapat membuahkan pendapatan bagi pelamarnya di samping menikmati perjalanan wisata.

Baca Juga:  Ridwan Kamil Pastikan Akan Pantau Psikologis Korban Rudapaksa Herry Wirawan

Dilansir dari swjambassador.com ada beberapa syarat yang harus dipenuhi para pelamar duta wisata tersebut.

Pages ( 1 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan