Daerah

Warga Jabar Diminta Awasi! Dedi Mulyadi Bakal Kasih Penghargaan Proyek Infrastruktur Terbaik

×

Warga Jabar Diminta Awasi! Dedi Mulyadi Bakal Kasih Penghargaan Proyek Infrastruktur Terbaik

Sebarkan artikel ini
Dedi Mulyadi umumkan penghargaan proyek infrastruktur terbaik di Jawa Barat
Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi (Foto: Istimewa)

Ia mencontohkan proyek yang tengah dikerjakan seperti jalan, jembatan, drainase, puskesmas, rumah sakit, gedung sekolah, serta penerangan jalan umum (PJU) dan pengerukan sungai.

Dedi menambahkan, pada Desember 2025, Pemprov Jabar akan mengumumkan hasil evaluasi seluruh proyek pembangunan.

Baca Juga:  Sidang Perceraian Anne Ratna Mustika dan Dedi Mulyadi Diundur hingga 27 Oktober Mendatang, Ini Sebabnya

Pelaksana proyek dengan hasil pekerjaan terbaik bakal mendapat penghargaan langsung dari Gubernur Jawa Barat, sementara pekerjaan dengan hasil terburuk akan diumumkan ke publik melalui media sosial.

Baca Juga:  Bansos di Cianjur Tidak Tepat Sasaran, Dinsos Jabar Minta Segera Dievaluasi

Langkah ini disebut Dedi Mulyadi sebagai bagian dari upaya memperkuat transparansi, akuntabilitas, dan kualitas pembangunan agar hasilnya benar-benar bermanfaat bagi masyarakat.

“Terima kasih buat para kuli, mandor, tukang, kenek, sopir angkutan, konsultan, pengawas, serta pegawai Pemprov Jabar yang setiap hari bekerja demi kepentingan rakyat,” kata Gubernur yang juga sering disebut Bapa Aing oleh warga Jabar itu.

Baca Juga:  Dedi Mulyadi Sebut Jalan Tambang Parung Panjang Akan Rampung 2026
Pages ( 2 of 3 ): 1 2 3