Daerah

Dedie Rachim Minta Warga di Kota Bogor Waspadai Empat Penyakit Ini

×

Dedie Rachim Minta Warga di Kota Bogor Waspadai Empat Penyakit Ini

Sebarkan artikel ini
Wakil Wali Kota Bogor Dedie A. Rachim. (Foto: Dok. Pemkot Bogor).

JABARNEWS | BOGOR – Wakil Wali Kota Bogor Dedie A. Rachim mengingatkan warganya waspada terhadap empat penyakit.

Dadie mengatakan, keempat penyakitnya yaitu diabetes, hipertensi, jantung, dan stroke.

Baca Juga:  Kodim 0605/ Subang Bantu Berobat Warga Tak Mampu Penderita Kanker

Menurut dia, hal tersebut berdasarkan penelitian kohort selama 5 tahun oleh Kementerian Kesehatan tentang tentang gaya hidup, pola makan dan kebiasaan sehari-hari.

Baca Juga:  Karangan Bunga Banjiri Halaman Kantor Bupati Subang

Selain itu kurang mengkonsumsi buah dan sayur serta tidak suka makan berprotein tinggi.

“Hasil dan rekomendasi yang disampaikan berkorelasi dengan tingkat intelegensi anak maupun aspek lain yang bisa dikatakan menjadi asal muasal stunting,” kata Dedie di Bogor, Jumat (10/2/2023).

Baca Juga:  Polisi Tangkap Pelaku Pembobolan Minimarket di Bogor, Begini Modusnya
Pages ( 1 of 2 ): 1 2