Daerah

Heboh Aksi Warga Main Hakim Sendiri di Tasikmalaya, Polisi Lakukan Pendalaman

×

Heboh Aksi Warga Main Hakim Sendiri di Tasikmalaya, Polisi Lakukan Pendalaman

Sebarkan artikel ini
Ilustrasi - Pengeroyokan. (Liputan6).
Ilustrasi – Pengeroyokan. (Liputan6).

“Kami sudah mengecek lokasi. Kami menemukan mobil yang dirusak serta menemui dua orang korban pemukulan,” kata Kasatreskrim Polres Tasikmalaya, Dian Pornomo, Selasa (12/7/2022).

Selanjutnya, Satreskrim Polres Tasikmalaya mengamankan mobil pikap berwarna putih dan dua orang korban pemukulan. Pihak kepolisian bahkan sudah memberikan penanganan medis bagi keduanya.

Baca Juga:  Walah! 80 Persen Bacaleg di Kabupaten Tasikmalaya Belum Lengkap Administrasi

Kepada pihak kepolisian, kedua korban memberi keterangan kejadian yang sebenarnya. Aksi penghakiman warga berawal dari kecelakaan lalulintas.

“Untuk perkara kejadian lalu lintasnya menjadi penanganan Satlantas Polres Tasikmalaya,” lanjut Dian.

Baca Juga:  Nenek yang Tertabrak Kereta Api di Manonjaya Tasikmalaya Ternyata Baru Pulang Pengajian

Sementara aksi pengrusakan dan pemukulan terpicu oleh informasi pada media sosial bahwa pengemudi pikap kabur setelah bertabrakan dengan motor di wilayah Cikalong.

Baca Juga:  Perbakin Majalengka: Senpi Milik IN Merupakan Senjata Bela Diri
Pages ( 2 of 3 ): 1 2 3

Tinggalkan Balasan