Selama pelatihan, para peserta akan mengikuti berbagai aktivitas kepemimpinan, kedisiplinan, serta pembinaan fisik dan mental di lingkungan barak militer yang telah disiapkan.
Program ini diharapkan menjadi fondasi bagi tumbuhnya karakter positif di kalangan remaja Depok. (kom)





