Daerah

Ini Ungkapan Menyentuh Ridwan Kamil Untuk Arka Adik Eril

×

Ini Ungkapan Menyentuh Ridwan Kamil Untuk Arka Adik Eril

Sebarkan artikel ini
Karikatur Arka dan Ridwan Kamil. (Foto: Dodi/Jabarnews)

JABARNEWS | BANDUNG – Selepas kepergian putra sulung Ridwan Kamil, Eril. Sang ayah mengungkapkan perasaanya pada anak angkatnya Arkana Aidan Misbach atau Arka.

Baca Juga:  Tak Hanya Alun-alun, Ridwan Kamil Sebut Bakal Ada Tempat Wisata Kelas Dunia di Garut, Apa Itu?

Ridwan Kamil dalam janjinya mengatakan akan menjaga Arka dengan baik, dan memberikan kasih sayang yang sama dengan almarhum kakaknya.

“Kami akan mencintai dan mendidikmu seperti mencintai dan mendidik Eril.” ungkap sang ayah, Ridwan Kamil dalam akun Twitternya, 15 Juni 2022.

Baca Juga:  Deretan Obat Herbal Ini Ampuh Untuk Menghilangkan Kutu Rambut

Melalui pesannya Ridwan Kamil menyampaikan agar kelak Arka diharapkan dapat mewarisi kebaikan seperti yang dilakukan oleh Eril kakaknya semasa hidup.

Baca Juga:  Gabung Gerindra Bukan Demi Tiket Maju Pilgub Jabar 2024, Dedi Mulyadi Ungkap Alasannya

“Saatnya kamu meneruskan semangat A Eril.” pesan Ridwan Kamil.

Pages ( 1 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan