Daerah

Isi Petisi Bumi Siliwangi, UPI Kritisi Kepemimpinan Jokowi

×

Isi Petisi Bumi Siliwangi, UPI Kritisi Kepemimpinan Jokowi

Sebarkan artikel ini
Civitas Academica UPI membacakan Petisi Bumi Siliwangi
Civitas Academica UPI membacakan Petisi Bumi Siliwangi. (foto: istimewa)
Civitas Academica UPI membacakan Petisi Bumi Siliwangi
Civitas Academica UPI membacakan Petisi Bumi Siliwangi. (foto: istimewa)

Cecep menegaskan bahwa petisi ini tidak dimaksudkan untuk menyudutkan atau mendukung salah satu kontestan Pemilu 2024.

Lebih lanjut, Cecep menyatakan bahwa petisi ini bukanlah gerakan politik praktis atau dukungan terhadap kandidat tertentu dalam pemilihan presiden mendatang. Ini merupakan sebuah gerakan untuk mengingatkan agar pemimpin bangsa tetap berada pada jalur yang benar dalam memimpin negara.

Baca Juga:  Seorang Penyandang Tuna Wicara Ditemukan Tewas Mengambang dalam Kolam di Bogor

“Pengingat cukup keras dari perguruan tinggi, buktinya cukup keras hampir semua perguruan tinggi mengingatkan dengan bahasa substansi yang sama, bagaimana pemimpin bangsa jadi negarawan on the track kembali, memberi contoh yang baik,” jelas Cecep.

Baca Juga:  Ketua RT & RW Bandung Kini Terlindungi BPJS Ketenagakerjaan, Anggaran 2026 Siap!

Petisi Bumi Siliwangi ini dianggap sebagai bentuk peringatan bagi penguasa untuk tetap berada pada jalur yang benar dalam memimpin bangsa, tanpa memandang siapa yang menang dalam pemilihan, selama itu berlangsung secara fair dan rakyat tidak diiming-imingi dengan janji kekuasaan. (red)

Baca Juga:  Anti Macet! Intip Dulu Papais Sebelum Keluar Saat Malam Tahun Baru di Purwakarta

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 2 of 2 ): 1 2