Daerah

Jabar Siaga Bencana Hidrometereologi, Bey Machmudin Intruksikan Antisipasi Hambatan Alam saat Pilkada

×

Jabar Siaga Bencana Hidrometereologi, Bey Machmudin Intruksikan Antisipasi Hambatan Alam saat Pilkada

Sebarkan artikel ini
Bey Machmudin
Penjabat Gubernur Jabar Bey Machmudin saat memimpin apel kesiapsiagaan bencana hidrometereologi dan mendukung Pilkada Serentak 2024, di halaman Gedung Sate Bandung, Rabu (30/10/2024). (Foto: Istimewa).
Bey Machmudin
Penjabat Gubernur Jabar Bey Machmudin saat memimpin apel kesiapsiagaan bencana hidrometereologi dan mendukung Pilkada Serentak 2024, di halaman Gedung Sate Bandung, Rabu (30/10/2024). (Foto: Istimewa).

“Karena Jabar ini kan rawan bencana jadi harus siap siaga bukan hanya Pemerintah Provinsi saja tapi di 27 kabupaten kota juga, termasuk masyarakat harus terus diingatkan,” kata Bey.

Dalam arahannya, Bey meminta seluruh kabupaten kota yang diprediksi terdampak bencana agar melakukan pemantauan intensif kondisi masing-masing wilayah yang berpotensi menjadi sumber bencana. Kemudian menyampaikan informasi ancaman bencana yang mudah dipahami oleh masyarakat.

Baca Juga:  Bandung Tetap Bersih Usai Euforia Persib Juara! Farhan: Bobotoh Berpesta, Pemkot Beberes

Selama status siaga bencana ini Bey memastikan seluruh petugas dalam kondisi siap. “Petugas yang disiagakan BPBD, relawan, TNI Polri dan lainnya semua siap siaga,” ucapnya.

Baca Juga:  Bey Machmudin Minta Pemkab Bandung Gunakan Dana BTT untuk Tangani Dampak Bencana Gempa Bumi

Selain itu, Pemda Provinsi juga sudah menyiapkan anggaran untuk penanganan kebencanaan di tahun 2024 sebesar Rp125 miliar.

“Anggaran BTT sudah disiapkan totalnya Rp125 miliar dari sisa anggaran tahun ini. Untuk tahun 2025 pasti lebih besar lagi,” sebut Bey.

Baca Juga:  Pick Up Tabrak APV di Tol Cipali, Lima Tewas dan Tiga Lainnya Luka
Pages ( 2 of 3 ): 1 2 3