
Sebelumnya, Ketua KPU Jabar Ummi Wahyuni mengatakan, pleno rekapitulasi surat suara tingkat provinsi diperkirakan akan dilakukan pada pertengahan Desember 2024.
“Rekapitulasi surat suara tingkat provinsi itu tanggal 16 Desember 2024, kemungkinan. Pastinya kami masih belum memutuskan, kemungkinan di tanggal 16 Desember 2024,” ujar Ketua KPU Jawa Barat, Ummi Wahyuni, pada Kamis (28/11/2024).(red)





