Daerah

Lokasinya Terpencil Jadi Penyebab SDN 5 Cikidang Lembang Dua Tahun Tidak Siswa Kelas 1 dan 2

×

Lokasinya Terpencil Jadi Penyebab SDN 5 Cikidang Lembang Dua Tahun Tidak Siswa Kelas 1 dan 2

Sebarkan artikel ini
Pertemuan Tatap Muka (PTM) siswa sekolah di Kota Bandung mulai dilakukan pada 11 Juli 2022.
Pertemuan Tatap Muka (PTM) siswa sekolah di Kota Bandung mulai dilakukan pada 11 Juli 2022.

Ia menegaskan, SDN 5 Cikidang tetap diperbolehkan menggelar KBM meskipun kekurangan siswa. Tujuannya untuk memfasilitasi siswa yang ada saat ini agar tetap memperoleh hak belajarnya.

“Tapi belum masuk tertinggal. Dalam upaya memfasilitasi siswa boleh saja (tetap menggelar KBM mandiri),” ujar Dadang melansir dari suarajabar.id.

Baca Juga:  Emil Sebut Arus Balik di Jabar Diprediksi Mulai Terjadi Pada H+3 Lebaran

Solusi ke depan, lanjut Dadang, kemungkinan akan dilakukan merger atau digabungkan dengan sekolah lain. “Insya Alloh (merger), sudah dibahas bersama sekolah lainnya. Yang kami inginkan anak-anak tetap bisa sekolah,” tandasnya

Baca Juga:  Wah! Baru Dilantik, Empat Anggota DPRD Jabar dari Golkar Ini Ajukan Surat Pengunduran Diri

Sementara itu, Aisyah Nuranini, salah seorang siswa kelas 5 SDN 5 Cikidang berharap sekolah tetap bisa melaksanakan pembelajaran sekolah secara mandiri, meskipun dengan siswa seadanya.

Baca Juga:  Viral! Keributan Polisi dengan Warga Terjadi di Bandung, Gegara Emosi oleh Keangkuhan?

“Tetap semangat belajar meskipun sedikit siswanya. Betah sekolah di sini, enggak apa-apa sedikitan juga,” tuturnya. (Red)

Pages ( 2 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan