Daerah

Malam Pertama Ramadhan, Polisi di Bogor Sita Ratusan Miras Siap Edar

×

Malam Pertama Ramadhan, Polisi di Bogor Sita Ratusan Miras Siap Edar

Sebarkan artikel ini
Miras
Ilustrasi minuman keras (miras). (Foto: Pixabay).
Miras
Ilustrasi minuman keras (miras). (Foto: Pixabay).

Selain itu, razia juga dilakukan untuk menciptakan kondusifitas di wilayah Kota Bogor.

“Kami akan terus menggelar operasi miras dan patroli kerawanan malam secara rutin dan berkelanjutan. Sebab ini merupakan tindakan preventif,” jelasnya.

Baca Juga:  DPRD Kota Bogor Dukung Penuh Pemerintah Daerah Beantas Judi Online

Dengan upaya antisipasi kejahatan ini diharapkan mampu mengurangi gangguan kamtibmas yang mengancam aktivitas masyarakat dengan kekerasan di wilayah hukum Polresta Bogor Kota.

Baca Juga:  Karyawan Positif Covid-19, Sembilan Apotik Group Pasuketan Ditutup Sementara

“Kami juga melakukan monitoring kewillayahan serta potensi kerawanan kejahatan malam seperti pencurian dengan kekerasan (curas), pencurian dengan pemberatan (curat) hingga pencurian kendaraan bermotor (curanmor),” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Dorong Ekonomi Pedagang, Bupati Serdang Bedagai Instruksikan ASN Belanja di Pasar Rakyat
Pages ( 2 of 2 ): 1 2