Daerah

Ngeri! Melawan saat Ditangkap, Pencuri HP di Tasikmalaya Nyaris Adu Jotos dengan Polisi

×

Ngeri! Melawan saat Ditangkap, Pencuri HP di Tasikmalaya Nyaris Adu Jotos dengan Polisi

Sebarkan artikel ini
Tersangka pencurian hp di Kecamatan Bantarkalong, Kabupaten Tasikmalaya. (Foto: Istimewa).
Tersangka pencurian hp di Kecamatan Bantarkalong, Kabupaten Tasikmalaya. (Foto: Istimewa).

“Kami bicara baik-baik sambil berusaha mendekati pelaku. Namun pelaku malah sewot bahkan dia menantang duel,” kata Kanit 1 Aipda Dede Fauziah dalam keterangan yang diterima, Rabu (16/3/2022).

Baca Juga:  Tragis! Seorang Pria di Tasikmalaya Tewas Terlilit Mesin Penggilingan Padi, Ini Kronologinya

Untuk menghindari hal yang lebih buruk lagi, petugas pun lalu memperlihatkan Ryn yang telah lebih dulu ditangkap.

Melihat rekannya sudah di tangan polisi dengan tangan terborgol, seketika itu juga nyali Aj ciut dan tak bisa lagi berkata apa-apa.

Baca Juga:  Polisi Tangkap Tiga Komplotan Curanmor di Tasikmalaya, Para Tersangka: Bukan untuk Judi Slot, Pak

“Tapi waktu akan kita borgol, berontak lagi, seolah mau kabur, namun kita lebih sigap, dan langsung memasukan ke mobil.” ucapnya.

Baca Juga:  Waduh! Tak Ada Angin dan Hujan, Menara Masjid Agung Kabupaten Tasikmalaya Roboh

Dede menyebutkan, dari hasil pemeriksaan, ternyata pelaku Ryn yang nerupakan seorang pengangguran dan Aj pedagang mainan anak-anak di sekolah.

Pages ( 2 of 3 ): 1 2 3

Tinggalkan Balasan