Daerah

Ono Surono: Nilai Bung Karno Harus Dihidupkan di Seluruh Lapisan Masyarakat

×

Ono Surono: Nilai Bung Karno Harus Dihidupkan di Seluruh Lapisan Masyarakat

Sebarkan artikel ini
Ono Surono
Ketua DPD PDI Perjuangan Jawa Barat Ono Surono saat Haul Bung Karno ke-55 di DPD PDI Perjuangan Jawa Barat, Kota Bandung, Minggu (22/6/2025). (Foto: Rian/JabarNews).

“Nilai yang selalu disampaikan Bung Karno adalah bahwa semua manusia harus mengabdi kepada Tuhan, kepada bangsa, dan kepada tanah air. Mudah-mudahan ini menjadi kekuatan spiritual dan moral untuk menyelesaikan persoalan rakyat,” ujar Ono.

Baca Juga:  Jumlah Sapi yang Terindikasi Penyakit PMK di Purwakarta Bertambah

PDI Perjuangan melalui DPD Jawa Barat berkomitmen melanjutkan pengarusutamaan nilai-nilai Bung Karno, terutama di tengah tantangan zaman dan dinamika sosial-politik yang makin kompleks.

Baca Juga:  Ono Surono Dorong Komitmen Pemerintah Wujudkan Kesejahterakan Rakyat Melalui Koperasi

Menurut Ono, pemahaman terhadap perjuangan ideologis Bung Karno tidak hanya penting untuk kader partai, tetapi juga harus menjadi napas perjuangan rakyat Indonesia secara luas. (Red)

Baca Juga:  Anjal dan Gepeng di Cimahi Merajalela, Dinsos Bingung Tanganinya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 2 of 2 ): 1 2