Daerah

Pembantaian Hewan Kembali Terjadi di Tasikmalaya, Kali Ini Ada Kuburan Masal Kucing di Pasar Indihiang

×

Pembantaian Hewan Kembali Terjadi di Tasikmalaya, Kali Ini Ada Kuburan Masal Kucing di Pasar Indihiang

Sebarkan artikel ini
Kuburan masal kucing di Pasar Indihiang, Kota Tasikmalaya. (Foto: Istimewa).
Kuburan masal kucing di Pasar Indihiang, Kota Tasikmalaya. (Foto: Istimewa).

Sementara itu, Ketua TPK Rellys Irel mengaku miris dengan pembantaian kucing di lokasi Pasar Indihiang.

“Sungguh sadis. Kalau tak suka kucing ya diusir saja, jangan dibunuh. Saya harap polisi dapat segera menangkap pelakunya,” ucap Irel.

Baca Juga:  Duh! Tujuh Pelajar Terseret Ombak di Pantai Lagudri, Dua Orang Hilang

Mendapat laporan tersebut, aparat Polsek Indihiang dan Inafis Satreskrim Polres Tasikmalaya Kota tiba di lokasi.

Kemudian ketujuh jasad kucing itu langsung dimasukan ke dalam plastik warna hitam. Rencananya makam kucing tersebut akan dipindahkan ke tempat lain.

Baca Juga:  Duh! Seorang Santri di Tasikmalaya Tewas dalam Toilet, Diduga Karena Ini

Kapolsek Indihiang AKP Iwan menyampaikan bahwa pihaknya masih melakukan penyelidikan terkait kasus ini. Bersama tim Inafis telah melakukan olah TKP dan menanyai beberapa saksi.

Baca Juga:  Waspada! DBD Serang Kota Tasikmalaya, 409 Terjangkit
Pages ( 2 of 3 ): 1 2 3

Tinggalkan Balasan