Daerah

Pembongkaran Pagar Laut Paljaya Bekasi Kembali Berlanjut Setelah Sempat Terhenti

×

Pembongkaran Pagar Laut Paljaya Bekasi Kembali Berlanjut Setelah Sempat Terhenti

Sebarkan artikel ini
Pagar Laut Bekasi
Pagar laut di Kabupaten Bekasi. (Foto: CNBC).
Pagar Laut Bekasi
Pagar laut milik PT Tunas Ruang Pelabuhan Nusantara (PT TRPN) di pesisir Tarumajaya, Desa Segarajaya, Kabupaten Bekasi. (Foto: CNBC).

Sehari sebelumnya, salah satu nelayan yang terlibat dalam pekerjaan ini, Satim, menyatakan bahwa aktivitas pembongkaran sempat dihentikan sementara karena belum ada perintah lanjutan dari pihak terkait.

Baca Juga:  Data 50 Ribu Anak Putus Sekolah di Cianjur Disorot Dewan Pendidikan, Validitas Dipertanyakan

Penundaan tersebut diduga berkaitan dengan pemeriksaan yang dilakukan oleh aparat penegak hukum terhadap pengawas dan mandor proyek pembongkaran oleh Polda Metro Jaya. (Red)

Baca Juga:  Herman Suherman Larang Masyarakat di Cianjur Beli Hewan Kurban di Pinggir Jalan, Ini Alasannya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 2 of 2 ): 1 2