Daerah

Pemerintah Kota Bandung Terus Lanjutkan Vaksinasi Hewan Ternak

×

Pemerintah Kota Bandung Terus Lanjutkan Vaksinasi Hewan Ternak

Sebarkan artikel ini
Vaksinasi Hewan Ternak di Kota Bandung. (Foto: Istimewa).
Vaksinasi Hewan Ternak di Kota Bandung. (Foto: Istimewa).

“Kita tetap pakai pendekatan prioritas di peternakan supaya tidak ada lagi keraguan, bahwa hewan tersebut benar benar sehat. Kita memberikan keyakinan bahwa hewan tersebut layak,” kata Ema.

Menurut Ema, hewan yang diperiksa di lokasi tersebut sudah dalam kondisi baik dan layak. “Di sini sehat semua ya, tadi ada sapi pedet, sapi potong dan limosin,” ucapnya.

Baca Juga:  Ketuai Ridwan Kamil, 27 Kabupaten Kota Dilibatkan dalam Pengelolaan Masjid Al Jabbar

Terkait dengan jumlah vaksin, Ema mengaku masih belum ideal. Dia menyampaikan, kuota vaksinasi merupakan kewenangan pemerintah pusat dan provinsi.

“Kalau dari kebutuhan ideal ini masih jauh, karena di Bandung ada ribuan sapi. Kita tetap pakai pendekatan prioritas,” tuturnya.

Baca Juga:  Dedi Mulyadi Berhasil Kendalikan Laju Pertumbuhan Penduduk di Purwakarta

“Kita sedang berupaya meminta tambahan, kalau berbicara kebutuhan kita ini masih kurang. Dengan dosis yang lebih banyak jangkauan vaksinnya lebih luas,” tambahnya.

Baca Juga:  Meski Angka Perkawinan Anak di Kota Bandung Turun, Empat Kecamatan Ini Justru Banyak Dispensasi Nikah
Pages ( 2 of 3 ): 1 2 3

Tinggalkan Balasan