Daerah

Pemkab Purwakarta Gelar Operasi Pasar Murah, Ini Lima Lokasi yang Dipilih

×

Pemkab Purwakarta Gelar Operasi Pasar Murah, Ini Lima Lokasi yang Dipilih

Sebarkan artikel ini
Purwakarta
Wakil Bupati Purwakarta, Abang Ijo Hapidin. (foto: istimewa)

Ia menjelaskan bahwa operasi pasar murah akan berlanjut di Kecamatan Maniis, Darangdan, Pondoksalam, serta Kecamatan Purwakarta.

“Untuk wilayah Kecamatan Purwakarta sendiri, kegiatan ini digelar dua kali, yakni hari ini dan pada 27 Maret 2025 sebagai penutup,” tambahnya.

Baca Juga:  Ratusan Orang Untai Doa Bersama untuk Kota Bandung

Berbagai kebutuhan pokok tersedia dalam kegiatan ini, termasuk beras premium, minyak goreng, telur ayam, sayuran, daging ayam, elpiji 3 kilogram, tepung terigu, mi instan, gula pasir, hingga aneka produk UMKM.

Baca Juga:  Uninus Lantik 1.468 Wisudawan ke-68, Torehkan Prestasi Gemilang

Selain itu, tersedia juga bumbu masak instan serta minuman dari berbagai gerai ritel.

Pages ( 2 of 3 ): 1 2 3