Daerah

Pengurus KONI Cianjur Dilantik, Target Perbaiki Prestasi di Jabar

×

Pengurus KONI Cianjur Dilantik, Target Perbaiki Prestasi di Jabar

Sebarkan artikel ini
Jajaran pengurus Koni Cianjur sah dilantik, di Pancaniti, Pemkab Cianjur. (Foto: Mul/JabarNews)
Jajaran pengurus Koni Cianjur sah dilantik, di Pancaniti, Pemkab Cianjur. (Foto: Mul/JabarNews)

Sementara itu, Ketua umum Koni Kabupaten Cianjur Muhammad Abdul Azis Sefudin mengucapkan terima kasih atas dukungan dan kepercayaan yang diberikan. Dan, akan fokus untuk memajukan olahraga di Cianjur, apalagi selama lima bulan ke depan akan ada perhelatan pekan olahraga provinsi (Porpov 2022) November nanti.

Baca Juga:  Tugas Mendesak Menanti Anggota DPRD Kota Bandung yang Baru Dilantik

“Kemudian untuk target di Porpov 2022 pihaknya mempunyai cita-cita menjadi lebih baik,” katanya.

Ia mengungkapkan, pencapain medali emas sebanyak mungkin di mana posisi Cianjur sebelum diperhelatan Porpov 2018 Cianjur menempati rangking 25 dari 27 kabupaten/kota.

Baca Juga:  September, 50 Caleg Terpilih DPRD Tasikmalaya Akan Dilantik

“Harus mempunyai target saat Porpov November 2022 ingin memperbaiki ranking kabupaten Cianjur,” terangnya.

Ketua Koni Cianjur menuturkan, sebelumnya mempunyai rangking 25 dari 27 kabupaten/kota saat Porda 2018 di kota Bogor. Bahwa Cianjur mempunyai modal di babak kualifikasi porpov 2021, kemarin potensi medali emas sudah terlihat, untuk itulah pihaknya akan bekerja keras untuk mencapai target diharapkan.

Baca Juga:  Dinilai Tak Becus Tangani Korban Gempa Cianjur, AMCM Minta Herman Suherman Mundur
Pages ( 2 of 3 ): 1 2 3

Tinggalkan Balasan