Daerah

Pesta Kembang Api Warnai Detik-detik Malam Penggantian Tahun di Danau Toba

×

Pesta Kembang Api Warnai Detik-detik Malam Penggantian Tahun di Danau Toba

Sebarkan artikel ini
Malam Tahun Baru
Pesta kembang api warnai malam penggantian tahun di Kota Parapat. (Foto: Ahmad/JabarNews).
Malam Tahun Baru
Pesta kembang api warnai malam penggantian tahun di Kota Parapat. (Foto: Ahmad/JabarNews).

“Liburan sama keluarga, karena danau Toba salah satu destinasi wisata terbaik di Sumatra Utara, ” ujarnya.

Sementara itu, Kapolres Simalungun, AKBP Ronald FC Sipayung mengatakan, malam penggantian tahun baru di lokasi wisata danau Toba, Kota Parapat berjalan lancar.

Baca Juga:  Pengakuan Joko Driyono

“Selama malam penggantian tahun di Kota Parapat tidak ada kasus tindak pidana yang terjadi, hanya terjadi penumpukan orang yang ingin menyaksikan perayaan malam penggantian tahun,” katanya.

Baca Juga:  Duh! Puluhan Orang di Cipaku Bogor Keracunan Makanan, Polisi Beberkan Hal Ini

Kata dia, personel Polres Simalungun ditempatkan kesejumlah titik untuk mengatur arus lalu lintas dan pengamanan malam penggantian tahun dan libur tahun baru.

Baca Juga:  Atasi Pengangguran, Om Zein Buka Kebun Pribadi untuk Pelatihan Pertanian Karang Taruna Purwakarta

“Ada 120 personel diterjunkan untuk mengamankan malam penggantian tahun dan mengatur arus lalu lintas saat Nataru, ” bilangnya. (Mad)

Pages ( 2 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan