Daerah

PKS Jabar Akui Peran Pers dalam Pembangunan Tak Bisa Dilupakan, Pemerinta Diminta Mengerti

×

PKS Jabar Akui Peran Pers dalam Pembangunan Tak Bisa Dilupakan, Pemerinta Diminta Mengerti

Sebarkan artikel ini
Haru Shuandharu
Ketua DPW PKS Jabar Haru Suandharu. (Foto: Rian/JabarNews).
Haru Shuandharu
Ketua DPW PKS Jabar Haru Suandharu. (Foto: Rian/JabarNews).

Haru berharap, pemerintah bisa memberikan perhatian lebih untuk insan pers di tanah air, mengingat Pers menjadi salah satu pilar demokrasi yang menyatukan bangsa sampai saat ini.

Baca Juga:  Stunting Warga di Kota Bandung, Sebenarnya Bisa Dicegah Bersama

“Bentuknya bisa berupa paket kebijakan baru untuk melengkapi undang undang sebelumnya yang mencakup berbagai aspek untuk Pers, tidak hanya dalam hal menjalankan tugas dan aturan main untuk Pers itu sendiri, namun hingga kesejahteraannya termasuk aturan untuk media sosial yang saat ini banyak di jadikan pilihan oleh masyarakat untuk mendapatkan informasi padahal belum jelas kebenarannya,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Puluhan Motor Hasil Curian Diamankan di Kota Bandung, 20 Tersangka Diringkus Polisi
Pages ( 2 of 2 ): 1 2