Daerah

Polisi Bongkar Penjualan Miras Berkedok Toko Sepatu di Purwakarta

×

Polisi Bongkar Penjualan Miras Berkedok Toko Sepatu di Purwakarta

Sebarkan artikel ini
Miras Berkedok Toko Sepatu di Purwakarta
Petugas kepolisian dari Polsek Pasawahan saat melakukan razia miras di toko sepatu yang ada di wilayah Kecamatan Pasawahan, Kabupaten Purwakarta. (Foto: Dok. Polsek Pasawahan).
Miras Berkedok Toko Sepatu di Purwakarta
Petugas kepolisian dari Polsek Pasawahan saat melakukan razia miras di toko sepatu yang ada di wilayah Kecamatan Pasawahan, Kabupaten Purwakarta. (Foto: Dok. Polsek Pasawahan).

Selain itu, peredaran minuman keras ini pun berdampak buruk, karena seperti diketahui dapat memicu kasus kriminal seperti tawuran, perkelahian, tindakan anarkis, penganiayaan dan lainnya, sebab biasanya orang yang mengkonsumsi minuman ini mudah tersulut emosi dan tidak bisa menggunakan akal sehat.

Baca Juga:  Keren! Jambore Kader Posyandu Diikuti Ribuan Peserta Dari Seluruh Pelosok Purwakarta

“Beberapa tindak kriminalitas kerap juga terjadi akibat pelaku berada di bawah pengaruh alkohol. Karena hal tersebut, banyak warga yang mengeluhkan keamanan dan ketertiban akibat para peminum yang membuat ulah di lingkungan masyarakat,” ungkapnya.

Baca Juga:  Bupati Purwakarta Kolaborasikan Sistem Pendidikan Finlandia

Karena kondisi ini, kata Ali, pihaknya akan fokus melakukan razia minuman keras sebagai bentuk pencegahan supaya angka kriminalitas menurun.

Ia pun berpesan, supaya masyarakat khususnya di wilayah hukum Polsek Pasawahan agar tidak mengkonsumsi minuman beralkohol.

Baca Juga:  Safari Cinta Dedi Mulyadi Hadirkan Wayang Janda Satukan Warna Budaya Jawa dan Sunda

AKP Ali berpendapat, selain dapat merusak kesehatan dengan banyak meninum miras akal akan kehilangan kesadaran dan selain meresahkan warga katanya tindak kriminalitas sering terjadi akibat pengaruh alkohol.

Pages ( 3 of 4 ): 12 3 4