Daerah

13 Sekolah Rakyat di Jabar Tampung 1390 Siswa, Apa Bedanya dengan Sekolah Biasa?

×

13 Sekolah Rakyat di Jabar Tampung 1390 Siswa, Apa Bedanya dengan Sekolah Biasa?

Sebarkan artikel ini
Papan nama Sekolah Rakyat sebagai simbol hadirnya pendidikan gratis dan berasrama untuk anak-anak kurang mampu di Jawa Barat.
Sekolah Rakyat di Sentra Terpadu Pangudi Luhur (STPL), Bekasi, Jawa Barat (Foto: Net)

Lantas, apa perbedaan Sekolah Rakyat dengan sekolah biasa?

Sekolah Rakyat hadir dengan konsep pendidikan berasrama gratis, untuk jenjang SD hingga SMA. Seluruh biaya pendidikan, makan, tempat tinggal, hingga kebutuhan dasar siswa ditanggung negara.

Baca Juga:  Bantu Infrastruktur dan Free WiFi di 40 Area Publik, Bali Tower Dukung Smart City Kota Bandung

Menurut Sekretaris Ditjen Rehabilitasi Sosial Kemensos, Idit Supriadi Priatna, keunggulan utama Sekolah Rakyat adalah pendekatan pembelajaran personal dan fleksibel. Siswa bisa masuk kapan saja (multi-entry) dan lulus sesuai capaian belajar (multi-exit).

Baca Juga:  Akibat Pencemaran Sampah Plastik, Kualitas Air Sungai Ciwulan dan Citanduy Tasikmalaya Jadi Buruk

“Ini sekolah yang adaptif, berpihak pada anak-anak miskin. Tidak ada alasan putus sekolah karena biaya atau waktu,” katanya dikutip dari RRI, Sabtu (12/07/2025).

Baca Juga:  Prakiraan Cuaca, Berikut 7 Kota dan Kabupaten di Jawa Barat Yang Berpotensi Hujan

Pemerintah ingin memastikan tidak ada satu pun anak dari kelompok ekonomi terendah yang tertinggal pendidikan. Oleh karena itu, semua kebutuhan siswa dibiayai sepenuhnya.

Pages ( 4 of 5 ): 123 4 5