Daerah

Sempat Tinggi karena Dihantam Covid-19, Pengangguran Terbuka di Jabar Terus Menurun

×

Sempat Tinggi karena Dihantam Covid-19, Pengangguran Terbuka di Jabar Terus Menurun

Sebarkan artikel ini
Pengangguran
Ilustrasi pengangguran. (Foto: Tagar.id).
Pengangguran
Ilustrasi pengangguran. (Foto: Tagar.id).

Pengangguran terbuka di Jabar paling banyak akibat terdampak Covid-19. Masih terdapat 1,02 juta orang penduduk usia kerja yang terdampak Covid-19.

Baca Juga:  Disdik Jabar akan Lakukan Trauma Healing pada Siswa Korban Gempa Cianjur Jelang UAS

Terdiri dari pengangguran karena Covid-19 (0,08 juta orang), bukan angkatan kerja (BAK) karena Covid-19 (0,09 juta orang), sementara tidak bekerja karena Covid-19 (0,03 juta orang).

Baca Juga:  Hujan Deras dan Angin Kencang Rusak 39 Rumah Warga di Tanjungsari Sumedang

Kemudian, sebagian besar masih tetap bekerja namun mengalami pengurangan jam kerja karena Covid-19 (0,82 juta orang). Data BPS secara nasional, terdapat 4,15 juta orang penduduk usia kerja yang terdampak Covid-19. (Red)

Baca Juga:  SMAN 2 Ciamis Tingkatkan Gairah Literasi Pelajar
Pages ( 3 of 3 ): 12 3