Daerah

Siswa SMA di Karawang Menggelar Aksi Protes, Sebut Sekolah Lalai Soal Ini

×

Siswa SMA di Karawang Menggelar Aksi Protes, Sebut Sekolah Lalai Soal Ini

Sebarkan artikel ini
Karawang
Sejumlah siswa SMA di Karawang menggelar unjuk rasa di halaman sekolah mereka. (foto: net)
Karawang
Sejumlah siswa SMA di Karawang menggelar unjuk rasa di halaman sekolah mereka. (foto: net)

Ujang (50), salah satu orang tua siswa, menyampaikan bahwa kegagalan anak-anak mereka dalam mengikuti SNBP bukanlah kesalahan siswa, melainkan akibat kelalaian pihak sekolah yang tidak mengisi data tepat waktu.

Baca Juga:  Karena Manfaatnya, Camat Purwakarta Ajak Warga Jadi Peserta BPJS-TK

“Ini bukan kegagalan mereka, ini kegagalan yang disebabkan oleh kelalaian pihak sekolah,” ujarnya dengan nada kecewa.

Ujang menjelaskan bahwa sekolah sebenarnya memiliki waktu dari 6 Januari hingga 31 Januari 2025 untuk menyelesaikan pengisian data PDSS.

Baca Juga:  Anggaran Penanganan Covid-19 di Cimahi Hanya Terserap 39,5 Persen

Namun, proses tersebut tidak diselesaikan sesuai jadwal, sehingga berdampak pada peluang anak-anak mereka untuk melanjutkan pendidikan melalui jalur prestasi.

Pages ( 2 of 4 ): 1 2 34