Telan Anggaran Rp16 Miliar, Ruhimat Sebut Pembangunan Alun-alun Subang Sesuai Spesifikasi

Bupati Subang Ruhimat. (Foto: Pemkab Subang).

Alun-alun Subang yang memiliki luas sekitar 1 hektare itu akan dibangun Tugu Nanas setinggi 7 meter sebagai ciri khas Subang, dan Tugu Sisingaan yang merupakan kesenian asli daerah itu.

Baca Juga:  Penyakit Lumpuh Jadi Biang Kerok 3 Ekor Indukan Kambing Milik Warga Ciamis Mati

Selain itu, juga akan dibangun berbagai fasilitas seperti taman bunga, food court, skatepark, dan dilengkapi dengan area parkir yang luas.

Baca Juga:  Jelang Nataru, Polres Purwakarta Musnahkan Ribuan Botol Miras

Nantinya, di Alun-alun Subang juga berdiri Tugu Benteng Pancasila, dan akan dikelilingi amphiteater yang berfungsi sebagai area pertunjukan kesenian. (Red)

Baca Juga:  Inilah Deretan Eks Koruptor yang Nyaleg DPR RI dan DPD RI, Ada Mantan Bupati Subang