19 Maret 2024

Jurnal Warga

Asupan Mikronutrien: Rahasia Dukung Perkembangan Kecerdasan Anak

Penulis: dr. Herbowo Agung F Soetomenggolo, Sp.A(K) (Dokter spesialis anak Konsultan Neurologi). SAAT ini dunia teknologi sudah berkembang begitu pesat sehingga muncul banyak inovasi baru...
Prosesi wisuda mahasiswa Uninus Bandung

Ribuan Mahasiswa Uninus Bandung Resmi Diwisuda, Ini Pesannya

JABARNEWS │ BANDUNG – Universitas Islam Nusantara (Uninus) Bandung melaksanakan wisuda ke-67 bagi ribuan mahasiswanya di Aula Serbaguna Gedung Pascasarjana Lantai 3. Acara ini...
PT Subang Sejahtera -

Pelaksanaan RUPS Dua BUMD di Subang Dipercepat, Ada Apa?

JABARNEWS │ SUBANG – Pemegang saham PT Subang Sejahtera (PT SS) dan PT Subang Energi Abadi (PT SEA) menggelar Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS)...

Daddy Rohanady: Nasib Honorer Aman?

Penulis: Daddy Rohanady Anggota DPRD Provinsi Jabar PEGAWAI di manapun membutuhkan kepastian hukum soal status kepegawaiannya. Pegawai yang belum jelas status kepagawaiannya pasti merasa risau....
DPRD Jabar

Bandung Lautan Sampah, Sarimukti Riwayatmu Kini…

Penulis: Daddy Rohanady Anggota DPRD Provinsi Jabar SARIMUKTI merupakan tempat pembuangan dan pengolahan akhir sampah (TPPAS) yang terletak di Kabupaten Bandung Barat. TPPAS Sarimukti merupakan...
Kebakaran Lahan di Ciamis

Petugas dan Warga Gerak Cepat Padamkan Kebakaran Lahan di Desa Karangkamulyan Ciamis

JABARNEWS | CIAMIS - Warga dan petugas berhasil memadamkan kebakaran lahan yang terjadi di Rest Area Situs Ciungwanara, Desa Karangkamulyan, Kecamatan Cijeungjing, Kabupaten Ciamis Kepala...
Ilustrasi kasus perceraian di Karawang--

Ribuan Wanita Jadi Janda Gegara Judi Online di Berbagai Desa di Karawang

JABARNEWS | KARAWANG - Kabupaten Karawang, Jawa Barat, masih menghadapi masalah serius terkait angka perceraian warganya yang terus meningkat. Data yang disajikan Kantor Pengadilan Agama...
Kegiatan pemberdayaan ekonomi pesantren kerjasama Tim Dosen PKM Polban dengan Rumah Qur'an Amaluna di Bandung Barat

PKM Dosen Polban: Berdayakan Ekonomi Pesantren Melalui Program Produksi dan Manajemen Pengolahan Pasca Panen...

JABARNEWS │ BANDUNG BARAT – Pondok pesantren, sebagai lembaga pendidikan Islam di Indonesia, memiliki peran penting dalam pembentukan karakter santri/santriwati dan kontribusi besar dalam...
Kegiatan PkM PGSD Bumi Siliwangi FIP UPI di SMPN 1 Jalaksana Kuningan. (foto: istimewa)

PGSD Bumi Siliwangi UPI Latih Guru SD Memahami Profil Perkembangan Anak sebagai Dasar Pembelajaran...

JABARNEWS │ KUNINGAN – Bertempat di SMP Negeri 1 Jalaksana, Kabupaten Kuningan, Jawa Barat, telah terselenggara kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) dengan tajuk “Pelatihan...

Rancangan Perpres Tentang Perusahaan Platform Digital: Kebiri Gaya Baru Pemerintah dan Khianati Kebebasan Pers

Penulis: Wina Armada Sukardi (Pakar Hukum dan Etika Pers) JABARNEWS - Kendati masih banyak mengandung kontraversial, nampaknya Peraturan Presiden (Perpres) “tentang Tanggung Jawab Perusahaan Platform...
Mahasiswa Pasca Sarjana IPB University, San San Ramdhani.

Wajah Purwakarta dan Visi Pembangunan Semu

JABARNEWS – Kata "pembangunan" (development) sudah begitu akrab di telinga kita. Hanya saja, seringkali "pembangunan" dikerdilkan menjadi sekadar urusan fisik atau materiil semata, seperti...

WhatsApp Story, Sebagai Media Social Sharing Bagi Ibu Rumah Tangga

Penulis: Salsabila Ardia Dwi Oktaviani, Mahasiswa SI Ilmu Komunikasi, UNPAD JABARNEWS | BANDUNG - Aplikasi WhatsApp telah meluncurkan fitur Story yang dapat digunakan untuk berbagi...

Kontroversi Film Animasi Ligthyear : Seberapa Jauh Pengaruh Agenda LGBT Terhadap Agenda Publik?

Penulis: Indana Chalysa Fikratuha JABARNEWS - Dengan berkembangnya teknologi, keberadaan industri perfilman semakin menunjukkan eksistensinya pada kehidupan masyarakat melalui persepsi mereka terhadap peristiwa yang disuguhkan pada...
IPPI

Muktamar VI IPPI: Aktualisasi Kader Dakwah dan Intelektual

Penulis: Novi Sulistia (Angota IPPPI) PIMPINAN Pusat Ikatan Pelajar Persis Putri (PP IPPI) akan menyelenggarakan Muktamar VI di Balai Besar Pelatihan Pertanian (BBPP) Lembang pada...
Yogie Mochamad

Yogie Mochamad dan Babak Baru Kepolitikan

JABARNEWS - Yogie Mochamad atau juga dikenal dengan panggilan "Yogie Ahmad" bukan orang baru di ranah sosio-politik Purwakarta. Ia pernah punya tapak. Diantaranya, yang...
Taman musik sebagai ruang publik di Kota Bandung-

Taman Musik sebagai Ruang Publik di Kota Bandung

JABARNEWS │ BANDUNG – Taman Musik Bandung sebagai salah ruang terbuka hijau yang dapat dinikmati untuk berkumpul maupun menikmati pertunjukan musik yang kadang digelar...

Ruang Publik di Kabupaten Bandung Barat, Akankah Ada?

Penulis: Mia Damayanti (Mahasiswa Pascasarjana Ilmu Komunikasi Telkom University) PADA 2019, Mantan Bupati Bandung Barat Aa Umbara pernah menyatakan bahwa setiap pusat kota kecamatan di...
Al Quran Mini Stambul Turki

Mengenal Manuskrip Kuno Al Quran Mini Stambul Turki di Museum Gusjigang Kudus

Penulis: Siti Fathonah (Mahasiswa IAIN Kudus) SALAH satu museum yang terletak di Kudus, Museum Gusjigang ternyata menyimpan koleksi al-Qur’an kuno berusia tiga abad. Tidak hanya...
Universitas Zaitunah Tunisia

Refleksi Ramadhan Berkebudayaan di Tunisia

Penulis: Nata Sutisna (Mahasiswa Universitas Zaitunah Tunisia) RAMADHAN menempati tempat khusus di hati masyarakat Tunisia. Selain sebagai bulan yang dijadikan momentum untuk meningkatkan kepedulian terhadap...

Pengusaha Muda Dadan Tri Yudianto, Bantu Kubah Besar Masjid Al-Ishlah Salopa Tasikmalaya

JABARNEWS | TASIKMALAYA - Pengusaha Muda, Dadan Tri Yudianto memberikan sumbangan berupa kubah Masjid untuk Masjid Al-Ishlah yang terletak di kampung Cipariuk, Desa Mulyasari,...
Halaman
1 2 3 4

TERBARU