Nasional

5 Anggota DPR RI Dinonaktifkan, Publik Desak PDIP Pecat Deddy Sitorus

×

5 Anggota DPR RI Dinonaktifkan, Publik Desak PDIP Pecat Deddy Sitorus

Sebarkan artikel ini
5 anggota DPR RI dinonaktifkan, publik desak PDIP tindak Deddy Sitorus
Anggota DPR RI Deddy Sitorus dari PDI Perjuangan (Foto: Net)

Namun, sehari kemudian Adies mengklarifikasi ucapannya dengan menegaskan tidak ada kenaikan gaji maupun tunjangan DPR.

“Saya ingin klarifikasi terkait dengan kemarin ada beberapa hal yang saya salah memberikan data. Setelah saya cek di Kesekjenan, ternyata tidak ada kenaikan, baik itu gaji maupun tunjangan seperti saya sampaikan,” ucapnya, Rabu (20/8).

Baca Juga:  Desak Tunjangan DPR Dihapus, PDI Perjuangan: Kalau Punya Empati Tak Ada Fasilitas dari Pajak Rakyat

NasDem Pecat Sahroni dan Nafa Urbach

Partai NasDem juga mengambil langkah tegas dengan menonaktifkan Ahmad Sahroni dan Nafa Urbach mulai 1 September 2025. Keputusan diumumkan Sekjen Partai NasDem Hermawi F Taslim.

Baca Juga:  Tok! Naturalisasi Calvin Verdonk dan Jens Raven Disetujui DPR RI

“Terhitung sejak Senin, 1 September 2025, DPP Partai NasDem menonaktifkan saudara Ahmad Sahroni dan Nafa Urbach sebagai anggota DPR RI dari Fraksi Partai NasDem,” ujarnya.

Baca Juga:  Pemprov Jabar Gandeng BJB Perluas Akses Modal Penyandang Disabilitas
Pages ( 5 of 8 ): 1 ... 34 5 678