Nasional

Hapus Mimpi Vietnam di SEA Games, Erick Thohir Singgung Mental Pemain Timnas Indonesia U-22

×

Hapus Mimpi Vietnam di SEA Games, Erick Thohir Singgung Mental Pemain Timnas Indonesia U-22

Sebarkan artikel ini
Erick Thohir
Ketua Umum PSSI Erick Thohir. (Foto: Dok. PSSI).

JABARNEWS | BANDUNG – Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengatakan bahwa kemenangan Tim Nasional (Timnas) Indonesia U-22 atas Vietnam menunjukkan jika para pemain punya nyali.

Sebelumnya Timnas Indonesia U-22 berhasil memupus mimpi Vietnam dengan skor 3-2 di semifinal SEA Games 2023 di Olympic Stadium, Phnom Penh, Kamboja, Sabtu (13/5/2023).

Baca Juga:  Indra Sjafri Pastikan Pratama Arhan dan Marselino Segera Gabung Timnas Indonesia U-22

“Terima kasih teman-teman di lapangan yang selalu saya ingatkan jika kita punya mental, punya nyali, ada hari ini. Itulah yang bikin kita menang,” kata Erick Thohir usai melihat pertandingan.

Baca Juga:  Piala Presiden 2025 Memanas! 2 Klub Asing Tantang Raksasa Liga 1

“Terima kasih masyarakat Indonesia, terima kasih pencinta sepak bola Indonesia yang terus berdoa, terus percaya bahwa tim kita ada,” tambahnya.

Baca Juga:  Erick Thohir Dorong Industri Olahraga dan Sport Tourism Jadi Penggerak Ekonomi Baru

Selama pertandingan berlangsung, Erick terus memberikan dukungan pada tim asuhan Indra Sjafri dari tribun VIP. Erick bahkan terlihat berkaca-kaca saat timnas Garuda Muda memastikan kemenangan dan lolos ke final.

Pages ( 1 of 2 ): 1 2