Nasional

Keren… Jersey Baru Timnas Indonesia Sangat Elegan, Bernuansa Kekayaan Alam Nusantara

×

Keren… Jersey Baru Timnas Indonesia Sangat Elegan, Bernuansa Kekayaan Alam Nusantara

Sebarkan artikel ini
Gelandang Marc Klok mengenakan seragam tandang baru Timnas Indonesia. (Foto: Instagram/PSSI).

JABARNEWS | BANDUNG – Mills Sport selaku produsen apparel resmi merilis seragam atau jersey tandang Tim Nasional (Timnas) Indonesia dengan konsep bernuansa kekayaan alam Nusantara.

Baca Juga:  PSSI Tak Jadi Keluar dari AFF, Iriawan Beberkan Alasannya

Perilisan jersey Timnas Indonesia itu itu disampaikan PSSI dan Mills melalui akun Instagram resmi masing-masing.

“Kekayaan alam negara Indonesia menjadi representasi dari jersey tandang Timnas Indonesia kali ini,” tulis PSSI dan Mills Sport melalui akun Instagram resminya, Jumat (1/7/2022).

Baca Juga:  Jokowi: Lonjakan Covid-19 di Sejumlah Negara, Ingatkan Kita untuk Waspada

Jersey Timnas Indonesia kali ini terlihat elegan seperti yang dikenakan gelandang Timnas Indonesia Marc Klok sebagai model.

Jersey itu berwarna dominan putih berbalut lis hijau-biru di bagian kerah dan ujung lengan.

Baca Juga:  Timnas Indonesia U-23 Gagal ke Olimpiade Setelah Kalah dari Guinea
Pages ( 1 of 3 ): 1 23

Tinggalkan Balasan