Nasional

Koperasi Merah Putih Bisa Jadi Solusi Atasi Beras Oplosan

×

Koperasi Merah Putih Bisa Jadi Solusi Atasi Beras Oplosan

Sebarkan artikel ini
Zulkifli Hasan tinjau program SPHP dan dorong pembentukan Koperasi Merah Putih
Menteri Koordinator Bidang Pangan Zulkifli Hasan (Foto: Net)

Saat ini, tercatat sekitar 81 ribu Kopdes dan Kopkel Merah Putih telah terbentuk, dan 77 ribu di antaranya sudah berbadan hukum koperasi. Sebanyak 103 Kopdes percontohan telah beroperasi di 38 provinsi dan 103 kabupaten.

Baca Juga:  Ini Trik dan Tips dari BRI Pilih Rumah Subsidi Idaman

Pemerintah juga sedang menyempurnakan regulasi agar operasional Kopdes dapat berjalan tanpa hambatan pasca peluncuran.(red)

Pages ( 3 of 3 ): 12 3