Nasional

Nova Arianto Targetkan Timnas Indonesia U-17 Bisa Kalahkan Australia

×

Nova Arianto Targetkan Timnas Indonesia U-17 Bisa Kalahkan Australia

Sebarkan artikel ini
Nova Arianto
Pelatih Timnas Indonesia U-17 Nova Arianto. (Foto: dok. PSSI).
Nova Arianto
Pelatih Timnas Indonesia U-17 Nova Arianto. (Foto: dok. PSSI).

“Kami mau memenangkan pertandingan itu,” kata Nova dalam keterangan dari PSSI, Sabtu (26/10/2024).

“Saya menyimpan beberapa pemain yang biasa bermain di starting (11 pertama-red) agar mereka siap menghadapi Australia,” tambahnya.

Baca Juga:  Kejagung Periksa Pejabat Dinas Pertanian Kabupaten Tasikmalaya

Pertemuan tim nasional U-17 Indonesia dengan Australia pada Minggu (27/10) menjadi yang kedua pada tahun 2024 setelah sebelumnya kedua kesebelasan bersua di semifinal Piala AFF U-16 2024, Solo.

Baca Juga:  Patrick Kluivert Siap Ubah Wajah Timnas Indonesia: Filosofi Sepak Bola Menyerang dan Dominasi Permainan

Ketika itu, Indonesia dikalahkan Australia dengan skor 5-3. Indonesia pun gagal ke final tapi mampu merebut peringkat ketiga terbaik lantaran mampu mengalahkan Vietnam 5-0. (Red)

Baca Juga:  Teka-Teki Pembunuhan Gadis SMPN 6 Kota Tasikmalaya Akhirnya Terungkap

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Pages ( 2 of 2 ): 1 2