Nasional

Penampilan Marching Band di Upacara Pembukaan TMMD

×

Penampilan Marching Band di Upacara Pembukaan TMMD

Sebarkan artikel ini

JABARNEWS | PURWAKARTA – Penampilan marching band Dangiang Nyi Ratu Kabupaten Purwakarta turut meriahkan upacara pembukaan TMMD ke 106 Kodim 0619 Purwakarta yang digelar di Lapangan Kecamatan Cibatu, Purwakarta, Rabu (2/10/2019).

Baca Juga:  DPD RI dengan Kadin Teken MoU Antisipasi Pelambatan Ekonomi Global

Seperti diketahui, di tahun 2019 ini Desa Cisaat, Kecamatan Campaka, Purwakarta menjadi lokasi TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 106 Kodim 0619 Purwakarta.

Baca Juga:  Jaga Ketahan Pangan, Berbagai Benih Sayuran Dibagikan Ke Warga Karawang

TMMD adalah salah satu wujud Operasi Bhakti TNI, yang merupakan program terpadu lintas sektoral antara TNI dengan Departemen, Lembaga Pemerintah Non Departemen dan Pemerintah Daerah serta komponen bangsa lainnya. (Adv)

Baca Juga:  Jangan Sampai Ketinggalan! Ini Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia vs Uzbekistan Malam Ini

Tinggalkan Balasan