Nasional

Penggunaan Gas Air Mata saat Kerusuhan di Stadion Kanjuruhan Malang Langgar Aturan FIFA!

×

Penggunaan Gas Air Mata saat Kerusuhan di Stadion Kanjuruhan Malang Langgar Aturan FIFA!

Sebarkan artikel ini
Aparat kepolisian menembakan gas air mata saat kerusuhan di Stadion Kanjuruhan Malang. (Foto: Antara).
Aparat kepolisian menembakan gas air mata saat kerusuhan di Stadion Kanjuruhan Malang. (Foto: Antara).

Dalam pasal tersebut disebutkan, No fierarms or ‘crowd control gas’ shall be carried or used (senjata api atau ‘gas pengendali massa’ tidak boleh dibawa atau digunakan).

Baca Juga:  Awal Pekan, Rupiah Menguat 63 Poin Jadi Rp14.070 Per Dolar AS

Jika mengacu pasal 19 b tersebut, pihak keamanan laga Arema VS Persebaya di Stadion Kanjuruhan melanggar aturan FIFA.

Sehingga menyebabkan terjadinya tragedi berdarah Stadion Kanjuruhan yang menewaskan ratusan orang yang terdiri dari suporter dan polisi. (Red)

Baca Juga:  Empat Petinggi Polisi Jadi Tersangka Kasus Narkoba Irjen Teddy Minahasa, Ini Daftarnya
Pages ( 2 of 2 ): 1 2

Tinggalkan Balasan