Nasional

Prabowo Subianto Terharu Sidang Kabinet Paripurna Terakhir: Terima Kasih…

×

Prabowo Subianto Terharu Sidang Kabinet Paripurna Terakhir: Terima Kasih…

Sebarkan artikel ini
Prabowo Subianto
Presiden Prabowo Subianto. (Foto: Istimewa).

JABARNEWS | BANDUNG – Menteri Pertahanan Prabowo Subianto merasa terharu saat sidang kabinet paripurna terakhir di Istana Garuda, Ibu Kota Nusantara (IKN), Jumat (13/9/2024).

Dalam potongan video akun Instagram partai @amanatnasional yang dilihat pada Sabtu (14/9/2024), Prediden terpilih itu yang tampak terharu.

Baca Juga:  Yayasan Rohania Berikan Bantuan Kepada Korban Kebakaran di Cianjur

Dalam video itu, Prabowo menyatakan atas nama dirinya sendiri sebagai Presiden Terpilih dan juga sekaligus mewakili anggota Kabinet Indonesia Maju mengucapkan terima kasih atas kepemimpinan Joko Widodo.

Baca Juga:  Kasus Ferdy Sambo Setara Genosida dan Perbudakan, Amnesty: Pelanggaran HAM Berat!

“Terima kasih atas kepemimpinan bapak,” ujar Prabowo sambil tampak menahan haru, lalu menyudahi sambutannya.

Dalam sidang kabinet paripurna itu, wartawan hanya diperkenankan meliput pengantar yang disampaikan Presiden Jokowi pada awal sidang. Dalam pengantarnya, Presiden Joko Widodo juga menyampaikan permohonan maaf kepada seluruh anggota Kabinet Indonesia Maju.

Baca Juga:  Presiden Prabowo Bersyukur Timnas Indonesia Kalahkan Bahrain 1-0, Peluang Lolos Terbuka Lebar
Pages ( 1 of 2 ): 1 2