Nasional

Presiden Geram pada Menterinya, Jokowi: Kenapa Pertamax Naik? Ceritain dong!

×

Presiden Geram pada Menterinya, Jokowi: Kenapa Pertamax Naik? Ceritain dong!

Sebarkan artikel ini
Karikatur Presiden Jokowi. (Foto: Dodi/JabarNews).
Karikatur Presiden Jokowi. (Foto: Dodi/JabarNews).

“Tidak ada stetament, tidak ada komunikasi harga minyak goreng sudah 4 bulan,” ucap Jokowi.

“Tidak ada penjelasan apa-apa kenapa ini terjadi?” lanjutnya.

Baca Juga:  Dua Opsi PSBM Ini Disiapkan Untuk Penangan Covid-19 di Sekitar Secapa AD, Simak

Orang nomor satu di Indonesia tersebut meminta menteri-menteri yang terkait dengan permasalahan tersebut dapat berkomunikasi dengan baik, memberikan penjelasan terkait kenaikan-kenaikan yang terjadi.

Baca Juga:  VIDEO: PSI Dikunjungi Prabowo, Arahan Dukungan Jokowi Sudah Jelas

“Pertamax, menteri juga tidak memberikan penjelasan apa-apa mengenai ini,” imbuh Jokowi.

“Hati-hati kenapa Pertamax naik, diceritain dong pada rakyat,” tegas sang Presiden.

Baca Juga:  Teks Proklamasi Tulisan Soekarno Akan Dipamerkan di Istana Negara
Pages ( 2 of 3 ): 1 2 3

Tinggalkan Balasan