Daerah

Rusak! Remaja Perempuan di Tasikmalaya Ikut Pesta Miras, Pengawasan Orang Tua Dipertanyakan

×

Rusak! Remaja Perempuan di Tasikmalaya Ikut Pesta Miras, Pengawasan Orang Tua Dipertanyakan

Sebarkan artikel ini
miras oplosan
Ilustrasi tewas minum miras oplosan. (Foto: Internet/Istimewa).

JABARNEWS | TASIKMALAYA – Lagi dan lagi aksi tidak terpuji dilakukan oleh sekelomok remaja di Kota Tasikmalaya.

Bagaimana tidak, remaja tersebut melakukan aksi pesta minuman keras (miras). Mirisnya lagi, salah seorang diantara kelompok remaja tersebut ada remaja perempuan.

Baca Juga:  Pj Wali Kota Tasikmalaya Dilantik Senin Depan, Siapa Dia?

Berdasarkan keterangan dari pihak kepolisian, aksi pesta miras remaja tersebut terjadi pada Minggu (13/3/2022) dini hari.

Saat itu, petugas dari Tim Maung Galunggung Polres Tasikmalaya Kota mendapati sekelompok remaja yang sedang asyik pesta miras.

Baca Juga:  Inilah Daerah di Jawa Barat yang Jadi Prioritas MyPertamina

Kemudian, petugas mengamankan para remaja tersebut, ke Mapolres. Bahkan salah satu di antaranya terdapat remaja perempuan.

Pages ( 1 of 3 ): 1 23

Tinggalkan Balasan