Daerah

Masyarakat di Kota Banjar Resah Diteror Geng Motor, Polisi Segera Bertindak

×

Masyarakat di Kota Banjar Resah Diteror Geng Motor, Polisi Segera Bertindak

Sebarkan artikel ini
Ilsutrasi serangan geng motor di Sukabumi
Ilustrasi aksi brutal geng motor di Bandung. (foto: ilustrasi)

JABARNEWS | BANJAR – Pihak kepolisian langsung bergerak untuk memburu diduga anggota geng motor yang meresahkan masyarakat Kota Banjar.

Saat ini, pihak kepolisian telah mengantongi identitas para pemuda yang diduga anggota geng motor tersebut.

Baca Juga:  Korban Tabrakan Maut di Labuhanbatu Selatan Bertambah Menjadi 7 Orang

Sebelumnya, berdar video aksi gerombolan pemuda menggunakan sepeda motor secara ugal-ugalan di Jalan Mayjen Didi Kartasasmita, Kelurahan Banjar, Kecamatan Banjar.

Baca Juga:  Akui Sudah Berdamai dengan Keluarga Korban, Ini Pengakuan Terbaru Dokter PPDS Tersangka Kasus Kekerasan Seksual di Bandung

Atas kejadian tersebut, masyarakat yang ada di sekitar daerah tersebut merasa resah.

Kasat Lantas Polres Banjar AKP Asep Saepuloh mengatakan, jika melihat dari video yang beredar, ada sebanyak 9 orang yang melakukan konvoi sepeda motor. Mereka mengendarainya dengan ugal-ugalan dan membawa senjata tajam.

Baca Juga:  Ibu Dua Anak di Kota Banjar Ditemukan Tewas Diduga Akhiri Hidup karena Masalah Ekonomi
Pages ( 1 of 3 ): 1 23