Daerah

Satpol PP Purwakarta Dapat Penghargaan, Anne Ratna Mustika Bilang Begini

×

Satpol PP Purwakarta Dapat Penghargaan, Anne Ratna Mustika Bilang Begini

Sebarkan artikel ini
Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika (tengah) */ Instagram @anneratna82/

JABARNEWS | PURWAKARTA – Anne Ratna Mustika, Bupati Purwakarta mengapresiasi atas penghargaan yang diperoleh Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Purwakarta dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat.

Baca Juga:  Miris, Bendera Merah Putih Sobek Berkibar di Kantor DPRD Cianjur

Diketahui Satpol PP Kabupaten Purwakarta meraih penghargaan Satpol PP dan Satlimas peduli gempa bumi Cianjur dari Pemprov Jawa Barat.

“Selamat kepada Satpol PP Kabupaten Purwakarta yang mendapat penghargaan Satpol PP dan Satlimas peduli gempa bumi Cianjur,” kata Anne Ratna Mustika dilansir JABARNEWS dari Instagram @anneratna82 diunggah Senin 13 Maret 2023.

Baca Juga:  Truk Tabrak Pikap Pengangkut Gas di Purwakarta, Penyebabnya Gegara Ini

Apresiasi pun diberikan Anne Ratna Mustika kepada Kepala Satpol PP Kabupaten Purwakarta yang mendapatkan penghargaan sebagai PNS dengan dedikasi dan loyalitas karier Satpol PP terbaik 2023.

Baca Juga:  Anne Ratna Mustika Beri Alasan Tak Gelar Resepsi Pernikahan: Malu Sama Umur...
Pages ( 1 of 2 ): 1 2