Video

Mitos Desa Keramat di Madiun Jawa Timur, Wilayah Paling Dihindari Para Pejabat

×

Mitos Desa Keramat di Madiun Jawa Timur, Wilayah Paling Dihindari Para Pejabat

Sebarkan artikel ini

JABARNEWS │ MADIUN – Ada satu desa di Madiun, Jawa Timur, yang menjadi momok bagi para pejabat. Desa ini merupakan desa yang sangat dihindari oleh para pejabat untuk berkunjung.

Namanya, Desa Ngrawan yang terletak di Kecamatan Dolopo, Kabupaten Madiun, Jawa Timur. Mitos yang dipercaya, jika mendatangi desa ini akan mendapat celaka.

Baca Juga:  Ada Gelas Kaca di Dalam Perut Warga Jember, Analisa Dokter Ternyata Masuk Lewat Ini

Bisa hilang jabatannya, atau tersangkut kasus hukum, hingga celaka karena terenggut keselamatannya. Menurut Bernadi S. Dangin, salah seorang pemerhati sejarah Madiun, mitos itu terjadi sejak dahulu kala, saat Kerajaan Majapahit masih berjaya.

Baca Juga:  Dedi Mulyadi Keluhkan Infrastruktur hingga Penataan Kota di Purwakarta

Ceritanya, dulu ada seorang putri cantik yang berdiam di Desa Ngurawan, atau Ngrawan, bernama Putri Cacing, karena dulunya adalah siluman cacing.

Siluman cacing itu bertemu dengan Sunan Kalijaga yang sedang mencari air wudu. Sang siluman mengutarakan keinginanya untuk menjadi manusia. Sunan Kalijaga menyetujui dengan syarat. Simak selengkapnya melalui JMN Channel. (red)

Baca Juga:  Ini Langkah DKPP Jabar Tekan Penyebaran PMK Pada Ternak

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News