Daerah

Herman Suherman Ingin Bansos Bisa Tustaskan Kasus Stunting di Cianjur

×

Herman Suherman Ingin Bansos Bisa Tustaskan Kasus Stunting di Cianjur

Sebarkan artikel ini
Herman Suherman
Bupati Cianjur sosialisasi pelaksanaan penatausahaan pertanggung jawaban serta pelaporan belanja hibah dan bantuan sosial tahun anggaran 2024. (Foto: Humas Pemkab Cianjur).

JABARNEWS | CIANJUR – Bupati Cianjur Herman Suherman menginginkan hibah bantuan sosial (bansos) di daerahnya bisa menuntaskan stunting.

Herman mengatakan bahwa hal tersebut harus sesuai dengan peraturan perundangan, karena anggaran yang diberikan adalah anggaran pemerintah.

Baca Juga:  Pemkab Cianjur Targetkan Jalan Mantap Capai 82 Persen pada 2026

Untuk kedepannya, lanjut dia, strategi Pemkab Cianjur dalam memberikan hibah dan bansos akan disesuaikan dengan program-program saat ini sedang difokuskan untuk peningkatan IPM.

Baca Juga:  Situng KPU: Jokowi Ungguli Prabowo Sementara

“Nah! Yaitu pendidikan, kesehatan dan daya beli atau ekonomi serta penanganan dan penuntasan stunting,” kata Herman di Cianjur, Sabtu (3/2/2024).

Menurut dia, saat ini IPM Kabupaten Cianjur masih berada di level middle, masih jauh tertinggal oleh daerah-daerah lain karena itu peningkatan IPM menjadi tanggung jawab seluruh elemen.

Baca Juga:  Pasca Gempa Cianjur, Budi Gunadi Tegaskan Jangan Sampai Ada Korban Luka Meninggal Dunia
Pages ( 1 of 3 ): 1 23