Ini Kronologi Seorang Pria Tewas Tenggelam di Darmaga Coklat Cianjur

Petugas gabungan saat pencarian mayat lelaki hendak mancing terpeleset di Dermaga Coklat, di Kampung Pangkalan RT 5/3, Desa Cikidangbayang, Mande, Cianjur. (Foto: Polsek Mande).

JABARNEWSI | CIANJUR – Warga di sekitar Dermaga Coklat, Kampung Pangkalan RT 5/3, Desa Cikidangbayang, Kecamatan Mande, Kabupaten Cianjur dibuat geger dan panik.

Pasalnya, seorang pria berinisial Hilman (22) warga Kampung Panuusan, Desa Sindangraja, Kecamatan Sukaluyu, Kabupaten Cianjur tenggelam.

Baca Juga:  Soal Pernikahan Sesama Jenis di Cianjur, Herman Suherman Beberkan Fakta Ini

Berdasarkan informasi yang diterima, korban bersama saksi yaitu Ridwan pergi ke mertuanya di Kampung Pangkalan RT 5/3, Desa Cikidangbayang, Kecamatan Mande pada Minggu (10/3/2024).

Baca Juga:  POPKAB 2023 Resmi Ditutup, Ketua KONI Cianjur Bilang Begini

“Setelah sampai di rumah mertuanya Korban beserta saksi pergi ke Dermaga Coklat untuk mancing,” kata Kapolsek Sukaluyu AKP Dadeng, Senin (11/3/2024).

Baca Juga:  Cycling De Jabar 2023, Uu Ruzhanul Ulum Komitmen Gaungkan Potensi di Wilayah Selatan

Lebih lanjut, ia menyampaikan, sekitar pukul 15.30 WIB saat korban dan saksi memancing korban terpeleset dan jatuh di sekitar Dermaga Coklat.